BAGANSIAPIAPI,(KABARROHIL)-Warga masyarakat resah karena selama bulan Ramadhan banyak warung kopi dan kedai makanan menjual makanannya secara terbuka sehingga dapat mengganggu ibadah puasa bagi umat muslim. Oleh sebab itu warga minta agar warung tersebut secepatnya ditertibkan sehingga tidak mengganggu jalannya ibadah puasa.
"Diharapkan pihak yang berkompenten dapat menertibkannya segera,"ujarnya Hendra kepada KABAR ROHIL, Rabu (26/8) kemaren.
Ia mengatakan bahwa warung kopi yang membuka kedainya secara terbuka agar dapat menghormati umat muslim yang sedang menjalankan ibadah puasa.Oleh sebab itu diharapkan agar petugas menertibkannya sehingga warung tersebut menjual dagangannya tidak secara terbuka.
"Seharusnya
Sementara itu Sekretaris LSM FORKOM AKPP Rohil mengatakan bahwa kabupaten Rokan Hilir yang berpenduduk heterogen identik dengan budaya melayu diharapkan pihak yang berkompeten dapat menertibkan segera hal-hal yang dapat meresahkan warga dalam menjalankan ibadah puasanya.
Tambahnya seperti warung yang menjual dagangannya secara terbuka, penertiban salon terselubung tempat prostitusi juga hotel dan wisma serta menjual minuman keras. (Andi WRC).
BINCANG INDONESIA
Rabu, 26 Agustus 2009
Warga Minta Tertibkan Buka Warung Terbuka di Bulan Puasa
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar