Patut dicontoh anggota DPRD Rohil Mendatang.
BAGANSIAPIAPI,(KABARROHIL)- Ketua DPRD Kabupaten Rokan Hilir, Dedi Humadi mengadakan ramah tamah dengan insan pers di jalan Perniagaan Bagansiapiapi, Minggu malam (16/8) kemaren. Acara ramah tamah itu setelah pelaksanaan pawai obor di depan kantor Bupati Kabupaten Rohil jelang acara renungan suci tengah malam.
"Menyambut datangnya bulan ramadhan kita wajib saling silaturahmi dan minta maaf atas segala kekhilafan,"ujarnya kepada Pewarta Kabarrohil dijalan Perniagaan Bagansiapiapi.
Dalam acara temu ramah tersebut dihadiri sekitar puluhan wartawan harian maupun mingguan yang wilayah kerjanya di Kabupaten Rokan Hilir.
"Kegiatan temu ramah dengan insan pers ini sambil memberikan informasi kepada masyarakat melalui media patut dicontoh oleh anggota DPRD lainnya sehingga tidak terjadi mis comunikasion,"ujarnya Hendri kopper.
Ia mengatakan bahwa anggota DPRD mendatang perlu mendapat pelajaran dari anggota DPRD terdahulu yang hampir tidak pernah temu ramah dengan insan Pers. Terjadi mis comunikasion akhirnya alergi terhadap pers.
"Jangan terjadi pilih kasih terhadap beberapa media harian maupun mingguan,"tandasnya Hendri lagi. (Andi WRC).
BINCANG INDONESIA
Rabu, 19 Agustus 2009
TEMU RAMAH DENGAN INSAN PERS
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar